SPIRITUAL ASPECTS OF THE FAMILY FROM AN ISLAMIC PERSPECTIVE AND ITS ROLE IN SHAPING A CIVILISED SOCIETY
Main Article Content
Abstract
Permasalahan Keluarga yang terjadi dalam masyarakat sangat mempengaruhi tatanan kehidupan sosial masyarakat. Tingginya Kasus perceraian dan Kekerasan dalam rumah tangga meningkatkan tingginya angka perceraian. Terjadinya keretakan keluarga sangat berpengaruh terhadap kehidupan sosial sehingga tidak selaras dengan tujuan keluarga dalam ajaran Islam. Oleh karena itu, paper ini menjelaskan aspek-aspek spiritual keluarga dan perannya sebagai basik pembentukan masyarakat beradab. Penelitian bersifat deskriptif kualitatif dengan pendekatan normatif filosofis. Hasil kajian menunjukkan bahwa pernikahan sebagai awal terbentuknya keluarga merupakan salah satu hal yang dapat mempengaruhi bangunan keluarga yang sesuai dengan syari’at Islam. Pernikahan dalam Islam berlandaskan nilai-nilai ilahiyah tauhidiyah. Sehingga keluarga yang dibangun bernilai ibadah. Aspek spiritualitas menjiwai seluruh aktifitas anggota keluarga baik sebagai suami, isteri, maupun anak-anak. Tatanan keluarga dibangun secara terencana meliputi aspek spiritual, material, maupun psikologis. Terlaksananya fungsi-fungsi keluarga dengan baik menjadi faktor penentu terbangunnya masyarakat yang beradab. Keluarga sebagai tempat awal Pendidikan menentukan bangunan masyarakat yang berpendidikan sehingga mampu melakukan inovasi sesuai kebutuhan masyarakat. Faktor Pendidikan berpengaruh terhadap kemampuan material masyarakat sehingga kemajuan dapat tercapai. Peradaban masyarakat yang maju ditentukan oleh kemampuan keluarga dalam memenuhi kebutuhan hidup keluarga sesuai dengan perkembangan teknologi. Terpenuhinya kebutuhan primer keluarga seperti sandang, pangan, dan papan dengan berlandaskan nilai-nilai ketuhanan merupakan pondasi terbentuknya masyarakat yang beradab.
Downloads
Article Details
References
Arianti, Syamsuddin AB & Hasma. “Jurnal Berita Sosial.” Jurnal Berita Sosial 9, no. 2 (2019): 16–36.
Astuti, Hepy Kusuma. “PENANAMAN NILAI-NILAI IBADAH DI MADRASAH IBTIDAIYAH DALAM MEMBENTUK KARAKTER RELIGIUS.” MUMTAZ 1, no. 2 (2022): 61–70.
Azis, Mansur. “Pengaruh Ekonomi Terhadap Perceraian Di Kabupaten Pacitan |.” Journal of Islamic Philanthropy and Disaster 1, no. 1 (2021): 1–26.
Dewi, Ernita. “Konstruksi Kebahagiaan Dalam Bingkai Kecerdasan Spritual.” Substantia: Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin 19 (2017): 133–148. https://jurnal.ar-raniry.ac.id/index.php/substantia/article/view/2881.
Elimartati. “Building a Sakinah Mawaddah Warahmah Family (a Family With Tranquility , Love , and Mercy).” International Conference on Humanity, Law and Sharia (2018): 31–36.
Al Hamat, Anung. “Representasi Keluarga Dalam Konteks Hukum Islam.” YUDISIA?: Jurnal Pemikiran Hukum dan Hukum Islam 8, no. 1 (2018): 139.
Hidayati, Nur. “Pengaruh Pendidikan Agama Dalam Keluarga Dan Sekolah.” Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2, no. 27 (2018): 2254–2261.
Indrika, Elke Amanda. “Pengaruh Spiritualitas Terhadap Peningkatan Quality of Life Pasien Stroke: A Literatur Review.” Jurnal Keperawatan 14 (2022): 1011–1018.
Jannah, Miftahul F. Yacob;Julianto. “RENTANG KEHIDUPAN MANUSIA ( LIFE SPAN DEVELOPMENT ) DALAM ISLAM” 3, no. 1 (2017): 97–114.
Jawawi, Abdullah. “Hadits Perintah Shalat Pada Anak Usia 7 - 10 Tahun Dalam Perspektif Psikologi Perkembangan” 13, no. 1 (2020): 777–784.
Lis, Setiadi; Andi Lis Arming Gandini;Umi Kalsum. “PARENTING SKILL MENINGKATKAN PENGETAHUAN ORANGTUA TENTANG PEMBENTUKAN KARAKTER DISIPLIN ANAK PRASEKOLAH.” Poltekita: Jurnal Ilmu Kesehatan 14, no. 1 (2020): 312–323.
Mariana, and T Fathoni. “Pengaruh Tingkat Pendidikan Agama Islam Orang Tua Terhadap Karakter Religius Peserta Didik.” Jurnal Mentari 1, no. 1 (2021): 9–16. https://jurnal.lppmstkipponorogo.ac.id/index.php/Mentari/article/view/42%0Ahttps://jurnal.lppmstkipponorogo.ac.id/index.php/Mentari/article/download/42/48.
Mufidah, Ch. Psikologi Keluarga Islam Berwawasan Gender. UIN Maliki Press, 2014.
Mukni’ah. “Parenting Skills Sebagai Upaya Meningkatkan Akhlak Mulia Bagi Anak Pada Masa Pendidikan Dasar.” Jurnal Mukniah (2014).
Oneng Nurul Bariyah?; Lukmanul hakim; Endang Zakaria. MAQASHID AL-SYARI’AH DALAM PROGRAM PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN (SDGs). Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 2021.
Prayogo, Anggit, Ahwy Oktradiksa, and Norma Dewi Shalikhah. “Peran Orang Tua Terhadap Pembentukan Karakter Peserta Didik Di MI Muhammadiyah Danurejo.” Borobudur Islamic Education Review 1, no. 1 (2021): 1–9.
Ramadhani, Putri Erika, and Hetty Krisnani. “Analisis Dampak Perceraian Orang Tua Terhadap Anak Remaja.” Focus?: Jurnal Pekerjaan Sosial 2, no. 1 (2019): 109.
Samsuri, Suriadi. “Hakikat Fitrah Manusia Dalam Islam.” AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan Islam 18, no. 1 (2020): 85–100.
Sheikh, Abdullah bin Muhammad bin Abdurahman bin Ishaq Al. “Tafsir Ibnu Katsir 1 c.Pdf,” 2013.
Supriyono, Haris Iskandar, and Gutama. Pendidikan Keluarga Dalam Pembentukan Karakter Bangsa, 2015. http://repositori.kemdikbud.go.id/6173/1/PKPKB OK PRINT.pdf.
Yasyakur, Moch. “STRATEGI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN KEDISIPLINAN BERIBADAH SHOLAT LIMA WAKTU.” Edukasi Islami Jurnal Pendidikan Islam 05 (2016): 1185–1230.
“Data Perceraian Di PA Ponorogio Juli 2023.Pdf,” n.d.